Honda Memperpanjang Penghentian Produksi Hingga Mei 2020 – Pandemi virus Covid-19 masih menghantui Indonesia. Akibatnya, berbagai produsen otomotif di Indonesia mulai menghentikan kegiatan produksi dan operasional di pabrik. Mengenai aktivitas pabrik otomotif di Tanah Air, PT Honda Prospect Motor (HPM) sendiri dilaporkan telah melakukan penyesuaian lagi. Di mana, di tengah kondisi pandemi Corona […]
Pos Honda Masih Menghentikan Aktivitas Produksi hingga Mei 2020 muncul pertama kali Semisena.com.